Kabareskrim.net // Sumsel
Pada hari Selasa tanggal sebelas Februari kami bersilaturahmi ke Polsek Rambang Lubai yang di terima dengan hangat oleh para anggota yang lagi berjaga di depan pintu masuk ke ruang tamu, lalu awak media Kabareskrim di persilahkan untuk melihat langsung aktivitas anggota yang lagi bekerja di bagain bagian yang sudah tertata, tak lupa kami awak media Kabareskrim mengecek papan bertuliskan tahanan yang berjumlah sepuluh orang yang berhasil di aman kan oleh Polsek Rambang Lubai dari berbagai tindak kejahatan.
Kami menemukan pelayanan yang cukup baik di Polsek ini berbeda dengan tanggapan masyarakat yang diluar sana dengan sentuhan kemasyarakatnya juga sangat dirasakan mungkin memang ada oknum polisi yang berbuat salah tapi tidak kami temui di Polsek Rambang Lubai ini karena kami merasakan dampak positif dari kehadiran polisi disini dengan berbagai kegiatan nya yang terstruktur di berbagai sektor terutama memberikan penyuluhan penyuluhan kemasyarakat yang di anggap perlu mendapat kan pencerahan penting nya menjaga stabilitas keamanan didesa desa karena semua bermula maju atau tidak nya suatu desa dan kecamatan itu sangat bergantung dengan kondusif nya wilayah tersebut kata salah satu petugas yang lagi bertugas jaga di Polsek Rambang Lubai.
Disetiap desa sudah di pasang Babinkantibmas untuk menyerap informasi dari masarakat agar segala aktivitas masarakat nya terpantau dengan baik begitu pun dengan indikasi kejahatan dapat di cegah sebelum terjadi dan mempersempit ruang pelaku kejahatan ucap Babinkantibmas desa sumbermulya saat bertemu dengan awak media di saat beliau menjalan kan tugas di desa binaannya.
Dari hasil pantauan awak media Kabareskrim memang benar adanya situasi keamanan memang kondusif masyarakat sibuk dengan kegiatan nya sehari hari mencari nafkah karena masyarakat merasa nyaman dilingkungan nya dan masyarakat dapat melaporkan langsung ke Babinkantibmas setempat jika ada hal hal dari pelanggar hukum ke efektif pan sistem yang di bangun di mapolsek Rambang Lubai ini semoga menjadi acuan bagi Polsek lain di seluruh negeri ini.
( Rismaludin )