Memperingati Isra-Mi,raj Nabi Muhammad Saw Dengan Tema: Membangun generasi RABBANI Untuk Menumbuhkan Karakter Muslim Yang Sejati 

banner 728x90

Kabarreskrim.net //  Banggai Laut

Memperingati Ira-Mi,raj Nabi Muhammad Saw adalah wajib bagi ummat Islam seluruh dunia yang tepatnya 27 Januari 2025 masehi 1446 Hijriah pada bulan Rajab,yang juga ummat Islam di Kabupaten Banggai Laut telah memperingati Isra-Mi,raj 27 Januari pada bulan Rajab 2025 masehi 1446 Hijriah yang di laksanakan di Masjid Al amin Desa Adean Kecamatan Banggai Tengah Kabupaten Banggai Laut.

Bacaan Lainnya

Pelaksanaan tersebut di prakarsai oleh Panitia PHBI bersama semua stakeholder yang ada di Kabupaten Banggai Laut pelaksanaan ini di hadiri oleh para petinggi Daerah ,Kementrian Agama Kabupaten Banggai Laut, Drs,H,Riatman A Nursin Bupati dan wakil Bupati Banggai Laut,Sopyan Kaepa S H,dan Ablit H Ilyas SH, Sekda Balut Drs Ruslan Tolani serta semua Kepala-Kepala Dinas Banggai Laut dan tak kala pentingnya KAPOLSEK Banggai kota bersama anggotanya yang selalu setia mendampingi Bapak Bupati dan Wakil Bupati Banggai Laut.

Pada acara Peringatan Isra-Mi,raj dalam acara ini Bupati menyampaikan dalam sambutannya dengan adanya peringatan Isra-Mi,raj ini masyarakat Banggai Laut dapat meningkatkan keimanan kita dan selalu mengintropeksi diri setiap diri setiap individu atau pribadi kita masing-masing untuk membantu Pemerintah Banggai Laut dalam melaksanakan program guna menuju Banggai Laut yang sejahtera, peringatan Isra -Mi,raj ini juga Kementrian Agama Banggai Laut menyampaikan di dalam sambutannya, dengan kehadiran kita di sini semua  adalah media.

Untuk menciptakan pribadi yang beriman dan bertakwa kepada Allah SWT serta berilmu,yg pada intinya generasi Muda sebagai generasi penerus untuk memimpin masa depan Banggai Laut yang cerah di masa yang akan datang.

( Sumardin Lalu )

Pos terkait

banner 728x90